
Belanda Perkecil Ketertinggalan dari Argentina
Doha – Belanda memperkecil jarak dengan Argentina menjadi 1-2. Gol De Oranje dicetak oleh Wout Weghorst tujuh menit sebelum waktu normal. Belanda vs Argentina bentrok di perempat final Piala Dunia 2022. Duel berlangsung di Stadion Lusail, Sabtu (10/12/2022) dini hari WIB. Argentina tampil menyerang sejak awal pertandingan. Pertahanan Belanda masih sulit ditembus Tim Tango hingga…