
3 Keuntungan Pabrik Migor Anak Usaha BUMN Melantai di Bursa
Jakarta – Rencana penawaran umum perdana (IPO) Palm Co mendapat banyak dukungan. Palm Co sendiri merupakan entitas subholding di bawah Grup PTPN yang akan mengelola aset sawit perusahaan milik pemerintah tersebut. Pengamat BUMN Universiti Indonesia (UI) Toto Pranoto mengatakan, dengan menjadi perusahaan publik, Palm Co memiliki harapan untuk tumbuh menjadi badan usaha BUMN yang lebih…