
Neymar Buang Peluang Cetak Gol Perdana di Arab, Penalti Tidak Masuk
Jakarta – Bersama Al Hilal, Neymar belum bisa bikin gol. Peluang teranyar mencetak gol perdana di Arab Saudi pun terbuang usai penaltinya tidak masuk gawang. Musim panas ini Neymar bergabung dengan Al Hilal yang merekrutnya seharga 77 juta paun dari klub Prancis Paris Saint-Germain. Awal karier si pemain Brasil di klub barunya masih belum berjalan…