
Metode ESWL RS Royal Progress untuk Atasi Batu Ginjal Tanpa Operasi
Jakarta – Kesibukan harian dan godaan minuman instan dan manis kerap membuat banyak orang seakan lupa untuk mengkonsumsi air putih. Padahal kebiasaan mengkonsumsi air putih merupakan hal yang perlu untuk dilakukan agar terhindar dari sejumlah penyakit, salah satunya batu ginjal. Dokter Spesialis Urologi dari RS Royal Progress dr. Johannes Aritonang, B.MedSc, SpU, FICS mengakui air…