
Harry Ungkap Alasan Raja Charles Larang Meghan Temui Ratu Elizabeth Sebelum Meninggal
Jakarta – Di saat-saat terakhirnya, Ratu Elizabeth II dikelilingi oleh keluarga. Termasuk Pangeran Harry yang kemudian terbang ke London tanpa didampingi istrinya, Meghan Markle. Berdasarkan memoar Pangeran Harry, Spare, dia mengatakan Raja Charles melarang putranya membawa Meghan Markle ke Istana Balmoral, tempat sang ratu beristirahat. Raja Charles mengatakan pada saat itu hanya keluarga inti yang…