
Pemanis Rendah Kalori: Amankah Dikonsumsi?
Jakarta – Rasanya yang manis tentu disukai banyak orang. Sulit menahan godaan berbagai makanan dan minuman yang biasanya dimaniskan dengan gula, mulai dari kue, minuman boba, hingga kopi modern. Namun, konsumsi makanan dan minuman tinggi gula sebaiknya dibatasi karena umumnya tinggi kalori tanpa kandungan gizi yang baik. Jika tidak dibatasi, asupan gula yang berlebihan bisa…