
Mimisan Misterius Renggut 3 Nyawa di Negara Ini, Sempat Dikira Wabah Marburg
Jakarta – Badan kesehatan di kawasan Afrika Barat mulai meningkatkan kewaspadaan setelah 3 orang meninggal akibat virus misterius di Burundi. Ketiga pasien meninggal dalam waktu 24 jam. Pasien yang terinfeksi virus misterius ini mengalami gejala seperti mimisan, demam, sakit kepala, pusing, dan muntah. Pihak berwenang kini berupaya mengantisipasi keberadaan virus tersebut. Karantina Telah Diberlakukan Provinsi…