
Saitama One-Punch Man Pakai Kostum Kelinci di Awal 2023
Jakarta – Komikus sekaligus kreator One-Punch Man, Yusuke Murata, optimis dengan tahun 2023. Di awal tahun, ia memposting sketsa terbaru karakter utama, Saitama, yang mengenakan kostum kelinci. Dalam astrologi Cina, 2023 adalah tahun kelinci air. Simbol kelinci air dipercaya membawa keberuntungan. Merayakan tahun 2023, Yusuke Murata mendandani Saitama dengan kostum kelinci dan tampak berlari menghindari…